Diduga Dokter Alami Serangan Jantung, Relawan Ganjar-Mahfud Meninggal saat Ikut Kampanye

KompasTV 2024-01-15

Views 57

KOMPAS.TV - Seorang relawan paslon Capres-Cawapres Ganjar-Mahfud meninggal di tengah konvoi motor di Klaten, Jawa Tengah.

Diduga korban meninggal karena alami serangan jantung.

Korban diketahui terjatuh dan tidak sadarkan diri saat perjalanan untuk menghadiri kampanye akbar paslon Capres-Cawapres Ganjar-Mahfud di Lapangan Ngendo, Kabupaten Klaten.

Sempat dibawa ke Rumah Sakit Soeradji Tirtonegoro, Klaten; namun nyawa korban tak tertolong.

Berdasarkan dokter, korban meninggal dunia diduga mengalami serangan jantung.

Baca Juga Kesaksian Petugas Keamanan soal Mobil Relawan Prabowo-Gibran Dirusak saat Parkir di Halaman Bank di https://www.kompas.tv/video/477163/kesaksian-petugas-keamanan-soal-mobil-relawan-prabowo-gibran-dirusak-saat-parkir-di-halaman-bank

#relawanganjar #ganjarmahfud #relawanmeninggal

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/477164/diduga-dokter-alami-serangan-jantung-relawan-ganjar-mahfud-meninggal-saat-ikut-kampanye

Share This Video


Download

  
Report form