249 ODGJ Masuk DPT Pemilu 2024

KompasTV 2024-01-05

Views 33

PAREPARE, KOMPAS.TV - Ratusan orang dengan gangguan jiwa atau ODGJ Di Parepare, Sulawesi Selatan, masuk dalam daftar pemilih tetap pemilu 2024, kpu kota Parepare, Sulawesi Selatan.

terdapat 249 ODGJ terdaftar dalam DPT pemilu 2024 di KPU kota Parepare, Sulawesi Selatan. Di pemilu 2024, odgj disetarakan dengan penyandang disabilitas. KPU kota Parepare, Sulawesi Selatan, bakal menfasilitasi dan mendampingi pemilih ODGJ saat di TPS. Terkait orang dengan gangguan jiwa, KPU Parepare masih menunggu petunjuk teknis dari KPU pusat.

#pemilu2024

#odgjpemilih

#kpuparepare

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/474549/249-odgj-masuk-dpt-pemilu-2024

Share This Video


Download

  
Report form