Hasto Sebut Pengalaman Mahfud MD Sangat Lengkap hingga Yakin Kuasai Debat Cawapres

iNewsdotid 2023-12-22

Views 660

Sekertaris TPN Ganjar-Mahfud MD, Hasto Kristiyanto optimis Mahfud MD akan menguasai jalannya debat dengan tema diangkat oleh KPU. Paslon nomor urut 3 ini dinilai telah berpengalaman di Pemerintahan baik Legislatif, Eksekutif maupun Yudikatif.

Share This Video


Download

  
Report form