Ini Respons Ganjar soal Gibran Kritik Fasilitas SMK di Jateng

KompasTV 2023-12-06

Views 301

KALIMANTAN TIMUR, KOMPAS.TV - Hari (06/12/2023) ini Capres Nomor Urut Tiga, Ganjar Pranowo, berkampanye di Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur.

Ganjar menyambangi Pasar Loa Kulu, memantau harga sejumlah komoditas.

Di pasar, Ganjar mendengar keluhan dari para pedagang dan warga yang mengeluhkan harga cabai dan kedelai yang masih tinggi.

Ganjar juga menanggapi kritikan Cawapres Nomor Urut Dua, Gibran Rakabuming Raka soal fasilitas SMK di Jateng.

Ganjar mengaku senang dengan kritikan tersebut, dan menanti pertemuan dengan Gibran saat debat capres cawapres.

Baca Juga Kata Airlangga Hartarto saat Gibran Hadiri Konsolidasi Kader Golkar se-Jateng di https://www.kompas.tv/video/466839/kata-airlangga-hartarto-saat-gibran-hadiri-konsolidasi-kader-golkar-se-jateng



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/466847/ini-respons-ganjar-soal-gibran-kritik-fasilitas-smk-di-jateng

Share This Video


Download

  
Report form