Gubernur Riau Memberi Gelar Adat Kepada Kapolda Riau

KompasTV 2023-10-04

Views 23

Kapolda Riau Irjen Mohammad Iqbal Mendapat Penganugrahan Gelar Adat Sebagai Datuk Seri Jaya Perkasa Setia Negeri. Gubernur Riau Syamsuar Berharap Dengan Adanya Penabalan Adat Kepada Kapolda Riau Yang Merupakan Pimpinan Kepolisian Tertinggi Di Provinsi Riau Tidak Diragukan Lagi Kapabilitasnya.

Jumat Pagi Kapolda Riau Irjen Mohammad Iqbal Menerima Penabalan Gelar Adat Sebagai Datuk Seri Jaya Perkasa Setia Negeri. Penabalan Adat Itu Dilakukan Oleh Tiga Petinggi Lembaga Adat Melayu Di Gedung Lembaga Adat Melayu Atau Lam Riau Jalan Diponegoro Kota Pekanbaru Riau.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/449115/gubernur-riau-memberi-gelar-adat-kepada-kapolda-riau

Share This Video


Download

  
Report form