Alasan AS Tembak 'Monster Baru' Nuklir Raksasa

VIVA.co.id 2023-09-10

Views 7

VIVA – Militer Amerika Serikat (AS) sukses menguji coba rudal balistik antarbenua (intercontinental ballistic missile/ICBM) yang dapat membawa nuklir, yaknk Minuteman III pada Rabu, 6 September 2023. Rudal tanpa isi senjata itu diluncurkan dari Pangkalan AU Vandenberg di California. (RP-DRP-DA)


Share This Video


Download

  
Report form