Kesaksian Keluarga Sebelum Dosen UIN Tewas di Tangan Kuli Bangunan

KompasTV 2023-08-26

Views 2.8K

LOMBOK, KOMPAS.TV - Fatin Nabila Fitri, adik korban dosen UIN Surakarta, Wahyu Dian Silviani menceritakan kejadian sebelum kakanya tewas dibunuh kuli bangunan.

Fatin menuturkan kakaknya sudah diintai dan kerap ada yang menyelinap ke rumahnya.

"Saya merasa dia itu mendekat ke arah kita, lubang pentilasi di kamar mandi berusaha dibuka, saya takut terjadi apa-apa lalu saya bangunin kakak saya. Kita jelas dengar langkahnya," ujar Fatin ditemui di Lombok, Sabtu (26/8/2023).

Baca Juga Fakta-Fakta Pembunuhan Dosen UIN Surakarta: Pelaku, Motif hingga Pembunuhan Berencana di https://www.kompas.tv/regional/438100/fakta-fakta-pembunuhan-dosen-uin-surakarta-pelaku-motif-hingga-pembunuhan-berencana

#dosenuin #kulibangunan #solo

Video Editor: Firmansyah

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/438182/kesaksian-keluarga-sebelum-dosen-uin-tewas-di-tangan-kuli-bangunan

Share This Video


Download

  
Report form