Ratusan Santri Jawa Timur Dukung Yenny Wahid Jadi Cawapres, Ini Alasannya

iNewsdotid 2023-08-21

Views 2.4K

Ratusan santri di Surabaya yang tergabung dalam Barisan Nahdliyin Aliansi Santri Nusantara mendeklarasikan dan mendukung putri Presiden Ke-4 Abdurrahman Wahid, Zannuba Ariffah Chafsoh atau Yenny Wahid sebagai bakal calon wakil presiden (bacawapres) di Pemilu 2024.

Share This Video


Download

  
Report form