JAKARTA, KOMPAS.TV - Pengopoperasian LRT Jabodebek mundur dari yang direncanakan sebelumnya 18 Agustus 2023.
Presiden Joko Widodo memastian LRT Jabodebek akan resmi dioperasikan untuk umum 26 Agustus 2023.
Mundurnya operasional LRT Jabodebek dibebabkan kesiapan sistem dan mempertimbangkan keamanan jembatan lengkung panjang Gatot Subroto.
Presiden Jokowi menyebut kondisi LRT saat ini sudah jauh lebih baik dibandingkan ketika pertama kali di coba pekan lalu.
Jokowi menargetkan akhir Agustus ini LRT bisa resmi beroperasi.
Baca Juga Inilah Deretan Selebritas Tanah Air yang Ikut Jajal LRT Bareng Presiden Jokowi di https://www.kompas.tv/video/433680/inilah-deretan-selebritas-tanah-air-yang-ikut-jajal-lrt-bareng-presiden-jokowi
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/433686/jadwal-operasional-lrt-jabodebek-mundur-dari-rencana-ini-alasannya