Sejoli Pembuang Bayi Laki-Laki di Cakung Ditangkap Berkat Bantuan CCTV

iNewsdotid 2023-07-20

Views 4K

Polisi berhasil membekuk sepasang kekasih berinisial CB, laki-laki berusia 21 tahun dan wanita berinisial LA (21) yang tega membuang anak kandungnya. Pelaku nekat membuang bayi laki-laki tersebut karena malu bayi tersebut lahir di luar nikah dan mereka enggan untuk merawatnya.

Share This Video


Download

  
Report form