Jokowi Sebut Kondisi Ekonomi Indonesia Paling Baik dan Stabil di Sambutan Tasyakuran Komunitas Relawan GK Center

iNewsdotid 2023-06-17

Views 272

Presiden Jokowi menghadiri acara hari jadi ke-11 Komunitas Galang Kemajuan dan Keberlanjutan Center (GK Center), Sabtu (17/6/2023). Acara relawan Jokowi itu digelar di Balai Sarwono, Jakarta Selatan secara tertutup.

Share This Video


Download

  
Report form