KABUPATEN SUKABUMI TERBAIK 3 DI JAWA BARAT, PENGHARGAAN PARITRANA AWARD 2023

Kami Kabar Baik 2023-06-02

Views 0

Kabar baik, Pemerintah Kabupaten Sukabumi di bawah pimpinan Bupati, H. Marwan Hamami dan Wakil Bupati H. Iyos Somantri berhasil meraih peringkat terbaik 3 Paritrana Award 2023 tingkat Jawa Barat.

Paritrana Award merupakan ajang penghargaan yang diberikan kepada Pemerintah Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pelaku Usaha meliputi perusahaan skala besar, skala menengah, usaha sektor layanan publik dan usaha mikro yang mendukung penuh pelaksanaan jaminan sosial ketenagakerjaan.

Pemerintah Kabupaten Sukabumi berhasil menjadi terbaik 3 kategori Perusahaan Usaha Layanan Publik yaitu PT. Medikaloka Sukabumi atau Rumah Sakit (RS). Hermina Sukabumi.

Penghargaan tersebut langsung diterima oleh Wakil Bupati Sukabumi, H. Iyos Somantri bersama perwakilan dari Rumah Sakit Hermina Sukabumi.

Wakil Bupati Sukabumi, H. Iyos Somantri mengaku bersyukur dan bangga atas capaian yang diraih Pemerintah Kabupaten Sukabumi.

Ia berharap, semoga kedepan pelayanan kesehatan di Kabupaten Sukabumi terus berkembang dan meningkatkan pelayanan untuk masyarakat Sukabumi.
.
Sumber: @pakarsukabumi
.
#kamikabarbaik #kabarbaik #kabarbagus #kabargembira #kabarbahagia #sukabumi #kotasukabumi #kabsukabumi #kabupatensukabumi #kabarsukabumi #infosukabumi #penghargaan #penghargaanuntuksukabumi #penghargaankabsukabumi #penghargaanpemkabsukabumi #pemerintahkabupatensukabumi #paritranaaward #paritranaaward2023

sukabumi, kabupaten sukabumi, kota sukabumi, informasi sukabumi, info sukabumi, wisata sukabumi, kuliner sukabumi, sukabumi kuliner, kab sukabumi, kabar sukabumi, kabar baik, kabar baik sukabumi

Share This Video


Download

  
Report form