MAKASSAR, KOMPAS.TV - Pada Jumat (26/5) pagi tadi, sebanyak 388 jemaah calon haji kloter 5, dari Kabupaten Gowa sudah masuk ke Asrama Haji Sudiang, Makassar.
Menurut rencana, kloter keenam akan menyusul pada Jumat (26/5) sore nanti.
Baca Juga Cerita Lansia 97 Tahun yang Akhirnya Berangkat Haji Setelah Gagal Akibat Pembatasan Usia di https://www.kompas.tv/article/408837/cerita-lansia-97-tahun-yang-akhirnya-berangkat-haji-setelah-gagal-akibat-pembatasan-usia
Sambil menunggu masuk ke wisma, para jemaah calon haji menjalani pemeriksaan barang bawaan serta pemeriksaan kesehatan akhir sebelum diterbangkan ke Madinah, Arab Saudi, untuk menjalankan Ibadah Arbain.
Sudah bersiap Jurnalis KompasTV, Linda Wirawan, di Asrama Haji Sudiang, Makassar.
Baca Juga Pembongkaran Ruko Serobot Bahu Jalan di Pluit Berlanjut, Dinas Sumber Daya Air Turut Cek Saluran Air di https://www.kompas.tv/article/410398/pembongkaran-ruko-serobot-bahu-jalan-di-pluit-berlanjut-dinas-sumber-daya-air-turut-cek-saluran-air
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/410401/didominasi-lansia-388-calon-haji-kloter-5-masuk-asrama-haji-sudiang-makassar