Inara Rusli tetap tidak bersuara usai menghadiri sidang cerai perdana dengan Virgoun di Pengadilan Agama Jakarta Barat, Rabu (17/5/2023). Sama seperti ketika datang, ia sempat berusaha menghindari awak media agar tidak perlu memberi keterangan soal pencabutan talak cerai sang musisi.
Komentar cuma datang dari tim kuasa hukum Inara Rusli yang dipimpin Arjana Bagaskara. Mereka mengaku bingung dengan sikap Virgoun. Lihat selengkapnya di video.
#virgoun #inararusli #cabuttalak
Artikel terkait:
https://selebtek.suara.com/read/2023/05/17/130113/meski-niat-cerai-sudah-bulat-virgoun-cabut-gugatan-talaknya-kok-bisa
Video Editor: Welly
==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom