Usai Lebaran Sampah di TPS Kota Depok Menumpuk Tak Terangkut, Petugas Masih Cuti Bersama

okezone.com 2023-04-26

Views 2


Tempat pembuangan sampah sementara yang berada di Jalan Baru, Depok, Jabar menumpuk hingga memakan separuh badan jalan, Rabu (26/4). 

 

Hal ini disebabkan adanya cuti bersama petugas Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan sejak tanggal 19 April - 26 April 2023. 

 

Menurut pengurus, ada beberapa petugas kebersihan yang datang untuk membersihkan sampah. Meski merasa terganggu dengan bau sampah, warga sekitar memaklumi dengan petugas yang masih cuti. 

 

Kontributor: Iyungrizki

Produser: Akira Aulia W

Share This Video


Download

  
Report form