Pertamina Siaga Bagi Takjil Gratis Bagi Masyarakat Jelang Buka Puasa

KompasTV 2023-04-14

Views 94

SORONG, KOMPAS.TV - PT Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku, membagikan takjil untuk buka puasa kepada masyarakat yang tengah mengantre di SPBU.

Ini merupakan suatu bentuk komitmen Pertamina dalam membagi berkah bagi masyarakat lewat program Pertamina Siaga pada bulan ramadhan. Kegiatan ini rutin dilaksanakan setiap tahunnya di Kota Sorong, Papua Barat Daya.

Diharapkan kegiatan ini dapat memberikan berkah tersendiri bagi Pertamina dan SPBU serta dapat sejalan dengan slogan Pertamina Siaga syukur adalah energi.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/398150/pertamina-siaga-bagi-takjil-gratis-bagi-masyarakat-jelang-buka-puasa

Share This Video


Download

  
Report form