Nama AG menduduki trending topik di Twitter usai sidang vonisnya digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada Senin (10/4/2023).
Pantauan Suara.com pada Selasa (11/4/2023), nama AG masih berada di jajaran trending topik Twitter bersama dengan Bocil dan umur 15.
Hal itu terjadi setelah Sri Wahyuni, hakim yang membacakan vonis AG membongkar fakta persidangan. Di situ, dia membantah AG diperkosa oleh David Ozora.
"Pengakuan anak tersebut mengenai dipaksa itu tidak benar, karena ketika seorang anak dipaksa berhubungan, maka akan mengalami trauma. Sedangkan anak ini tidak mengalami trauma," kata Sri Wahyuni saat sidang dalam video yang viral.
link terkait:
https://www.suara.com/entertainment/2023/04/11/094431/hakim-bongkar-fakta-soal-ag-dan-mario-dandy-5-kali-bersetubuh-nama-agnes-langsung-trending-di-twitter
#Agnes #MarioDandy
Video Editor: Yulita Futty Hapsari
==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom