Kader PDIP Evita Nursanty Diminta Rasakan Naik KRL Rute Manggarai: Biar Paham!

Suaradotcom 2023-04-11

Views 626

Kader PDIP Evita Nursanty Diminta Rasakan Naik KRL Rute Manggarai: Biar Paham!

Setelah Andre Rosiade merasakan pengalaman langsung menggunakan KRL sebagai sarana transportasi Kini publik meminta agar anggota DPR Komisi VI dari Fraksi PDIP Evita Nursanty ikut merasakan beraktivitas menggunakan KRL, terutama di jam-jam sibuk dengan rute yang melalui Stasiun Manggarai.

Pasalnya, stasiun Manggarai kini selalu menjadi salah satu spot keramaian tinggi penumpang. Andre Rosiade lantas diminta agar Evita turun ke lapangan untuk merasakan apakah penumpang KRL sudah chaos.




Artikel Terkait :
https://www.suara.com/news/2023/04/11/083455/kader-pdip-evita-nursanty-diminta-rasakan-naik-krl-rute-manggarai-biar-paham?page=1




#pdip #evitanursanty




Voice Over/Video Editor : Silvy/Farrel
========================
Homepage:
https://www.suara.com


Facebook Fan Page:
https://www.facebook.com/suaradotcom


Instagram:
https://www.instagram.com/suaradotcom/


Twitter:
https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form