Kebakaran Hebat Melanda Gudang Tinta di Semarang, Kerugian Capai Ratusan Juta Rupiah

okezone.com 2023-03-20

Views 0


Gudang distributor tinta terbakar hebat di Kota Semarang, Sabtu (07/01/2023) sore. Banyaknya bahan kimia yang mudah terbakar membuat api sulit dipadamkan.

 

Saat kejadian tidak ada aktivitas pekerjaan dalam gudang karena pekerja hanya bekerja setengah hari. Selain menghanguskan gudang, 5 mobil dan 6 sepeda motor  ikut ludes terbakar.

 

Reporter : Donny Marendra

Share This Video


Download

  
Report form