Jelang Putaran Kedua Liga I, Persebaya Surabaya Putuskan Bermarkas di Stadion Joko Samudro

KompasTV 2023-01-09

Views 34

SURABAYA, KOMPAS.TV - Setelah pemerintah Kota Surabaya tidak mengijinkan penggunaan Stadion Gelora Bung Tomo sebagai kandang Persebaya Surabaya, Tim Bajul Ijo memutuskan pindah ke Stadion Joko Samudro Gresik.

Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya tidak bisa digunakan karena akan direnovasi sebagai persiapan untuk Piala Dunia U20 bulan Mei.

Manajemen Tim Bajul Ijo sudah mendapat ijin penggunaan Stadion Joko Samudro dari Pemkab Gresik.

Saat ini pengurusan ijin keramaian dari Kepolisian Gresik, tengah dilakukan Persebaya Surabaya.

Baca Juga Dikontrak Selama Setengah Musim, Persebaya Surabaya Boyong Ze Valente dari PSS Sleman di https://www.kompas.tv/article/366310/dikontrak-selama-setengah-musim-persebaya-surabaya-boyong-ze-valente-dari-pss-sleman

______

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Yuk, subscribe channel Youtube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.

Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https: www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/366312/jelang-putaran-kedua-liga-i-persebaya-surabaya-putuskan-bermarkas-di-stadion-joko-samudro

Share This Video


Download

  
Report form