BALI, KOMPAS.TV - Evakusi terhadap seorang wisatawan yang terjatuh ke dalam jurang sedalam kurang lebih 25 meter di Tegallalang, Gianyar, Bali berlangsung dramatis.
Korban berhasil dievakuasi dalam kondisi selamat.
Baca Juga Petugas Berhasil Evakuasi Jenazah Sopir Truk yang Terseret Longsor ke Dalam Jurang di Karo di https://www.kompas.tv/article/359181/petugas-berhasil-evakuasi-jenazah-sopir-truk-yang-terseret-longsor-ke-dalam-jurang-di-karo
Kondisi jurang yang curam dan kurang pencahayaan membuat evakuasi terhadap seorang wisatawan Tegallalang, Gianyar, Bali berlangsung dramatis.
Korban berhasil dievakuasi dalam kondisi selamat dengan menggunakan tandu yang ditarik menggunakan tali.
Korban langsung dibawa ke rumah sakit karena mengalami patah di bagian tangan.
Korban terjatuh ke dalam jurang saat hendak berfoto dari vila tempatnya menginap.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/359839/hendak-berfoto-wisatawan-di-bali-jatuh-ke-jurang-sedalam-25-meter