JAKARTA, KOMPAS.TV - Pada tanggal 9 Juli, sehari setelah peristiwa penembakan Yosua, Hendra Kurniawan dan timnya datang ke TKP Duren Tiga dan melakukan pra rekonstruksi.
Di hari yang sama, Terdakwa Agus Nurpatria mengabari Hendra bahwa CCTV di Komplek Duren Tiga sudah diamankan dan dikoordinasikan dengan penyidik.
Baca Juga Ferdy Sambo Ingin Saksi Diperiksa di Biro Paminal Karena Ingin Tak Banyak Diketahui Orang! di https://www.kompas.tv/article/359018/ferdy-sambo-ingin-saksi-diperiksa-di-biro-paminal-karena-ingin-tak-banyak-diketahui-orang
----
Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.
Subscribe juga channel YouTube Kompas TV di https://www.youtube.com/c/kompastv dan aktifkan lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru langsung.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/359044/tahu-ada-20-kamera-cctv-sekitar-rumah-dinas-sambo-hendra-kurniawan-ambil-yang-penting-penting-saja