Angkie Yudistia: Perlunya Sinergi Semua Pihak dalam Sekolah Inklusi Disabilitas

TempoVideo 2022-11-23

Views 1.7K

Staf Khusus Presiden Bidang Sosial, Angkie Yudistia mengatakan pemerintah terus bersinergi dengan kementerian terkait untuk menyelenggarakan sekolah yang ramah bagi para difabel.

Share This Video


Download

  
Report form