Saksi ART Susi Sebut Kuat Maruf Berani Perintah Ajudan Ferdy Sambo!

KompasTV 2022-11-07

Views 30

JAKARTA, KOMPAS.TV - Terdakwa Kuat Maruf yang merupakan sopir Ferdy Sambo, menjadi sorotan dalam sidang pembunuhan Yosua.

Nama Kuat Maruf beberapa kali disebut para saksi.

Majelis Hakim juga menyebut sosok kuat sebagai sosok yang memiliki pengaruh besar pada ajudan dan ART Sambo.

Susi menyebut dirinya diperintah Kuat untuk menengok Putri di lantai atas rumah di Magelang.

Susi juga menyebut Kuat sempat memegangi tubuh istri Sambo Putri Candrawati.

Hakim bahkan mempertanyakan siapa sebenarnya Kuat, hingga bisa memiliki pengaruh yang besar pada ajudan dan ART Sambo.

Baca Juga Petugas Tes Usap PCR Ferdy Sambo Beri Kesaksian tentang Kejadian Jelang Pembunuhan Brigadir Yosua di https://www.kompas.tv/article/345878/petugas-tes-usap-pcr-ferdy-sambo-beri-kesaksian-tentang-kejadian-jelang-pembunuhan-brigadir-yosua

_____

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Yuk, subscribe channel youtube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.

Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/345879/saksi-art-susi-sebut-kuat-maruf-berani-perintah-ajudan-ferdy-sambo

Share This Video


Download

  
Report form