Kisruh saat Jeda Persidangan Ferdy Sambo, Ada Penyusup!

VIVA.co.id 2022-10-17

Views 1

VIVA – Terjadi kisruh di luar Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan saat jeda persidangan terdakwa kasus pembunuhan berencana terhadap Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J pada Senin, 17 Oktober 2022. Menurut salah satu anggota Pemuda Batak Bersatu (PBB), seorang pria menjadi penyusup dan mengganggu proses live dari PBB. (RP-RN-SW) 


Share This Video


Download

  
Report form