Respect! Ribuan Bonek Batalkan Konvoi Menyambut Tim Persebaya, Berduka Tewasnya Ratusan Aremania

Suaradotcom 2022-10-03

Views 6.5K

Respect! Ribuan Bonek Batalkan Konvoi Menyambut Tim Persebaya, Berduka Tewasnya Ratusan Aremania

Sekeras-kerasnya rivalitas Bonek dan Aremania ketika mendukung tim, tetap saja kedua suporter fanatik ini memiliki sisi kemanusiaan tinggi. Ini terlihat dalam video viral Bonek Mania di Kota Surabaya.

Kemarin malam, Minggu (02/10/2022), rencananya ribuan Bonek bakal menggelar konvoi menyambut tim Persebaya yang pulang membawa kemenangan 2-3 ke Surabaya setelah melakoni laga away di kandang Arema FC di Stadion Kanjuruhan.

Sejak malam, ribuan bonek menggunakan sepeda motor sambil membawa bendera kebesaran mereka telah berkumpul di Frontage Road A Yani menunggu tim kebanggaan mereka setelah 23 tahun tidak pernah menang di Kanjuruhan. Selengkapnya dalam video ini.

Artikel terkait: https://jatim.suara.com/read/2022/10/03/090500/respect-video-ribuan-bonek-batalkan-konvoi-menyambut-tim-persebaya-berduka-tewasnya-ratusan-aremania

#BonekMania #Aremania #TragediKanjuruhan

Pengisi Suara / Video Editor: Greg / Bayu Yunianto
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram: https://www.instagram.com/suaradotcom
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form
RELATED VIDEOS