SURABAYA, KOMPAS.TV - Organisasi masyarakat di Surabaya, menilai lambat penegakan hukum pembunuhan Brigadir Yosua.
Masyarakat meminta reka ulang kembali dilakukan, yang kali ini melibatkan pengacara Brigadir Yosua.
Baca Juga Putri Candrawathi Jadi Satu-satunya Tersangka yang Tidak Ditahan, Ini Alasannya! di https://www.kompas.tv/article/324758/putri-candrawathi-jadi-satu-satunya-tersangka-yang-tidak-ditahan-ini-alasannya
Masyarakat juga memohon Polri segera menahan istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Chandrawathi agar tidak melakukan perbuatan yang bisa merintangi pengungkapan kematian Yosua.
Masyarakat ingin penyelesaian kasus pembunuhan Yosua dapat dituntaskan secara terang, murni dan transparan.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/324765/ormas-pbb-surabaya-minta-reka-ulang-dengan-melibatkan-pengacara-yosua-putri-segera-ditahan