Keluarga Brigadir Yoshua Minta Istri Ferdy Sambo Beri Keterangan Jujur

KompasTV 2022-08-04

Views 22

KOMPAS.TV - Keluarga Brigadir Yoshua meminta agar Putri Candrawathi istri Irjen Ferdi Sambo memberikan keterangan jujur terkait pelaku yang diduga menganiaya Brigadir Yoshua.

Hal ini disampaikan Roslin Emika bibi Brigadir Yoshua.

Baca Juga Ditetapkan Jadi Tersangka Pembunuhan Brigadir J, Bharada Eliezer Pelaku Tunggal? di https://www.kompas.tv/article/315928/ditetapkan-jadi-tersangka-pembunuhan-brigadir-j-bharada-eliezer-pelaku-tunggal

Roslin meminta agar Putri Candrawathi dapat berkata jujur dan sebenarnya saat memberikan keterangan terkait kejadian di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo.

Keluarga Brigadir Yoshua juga meyakini tersangka kasus ini tidak hanya satu orang.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/315933/keluarga-brigadir-yoshua-minta-istri-ferdy-sambo-beri-keterangan-jujur

Share This Video


Download

  
Report form