Dinilai Peduli Terhadap Pesantren, Ganjar Dapat Dukungan dari Santri dan Ulama Ponpes Nurul Qodir

Suaradotcom 2022-07-19

Views 1

Dinilai Peduli Terhadap Pesantren, Ganjar Dapat Dukungan dari Santri dan Ulama Ponpes Nurul Qodir

Hari yang sudah gelap disertai dinginnya cuaca, tak menyulutkan ribuan orang untuk berkumpul untuk doa bersama demi masa depan Indonesia.

Mereka para santri-santriwati, ulama, kiai, ustadz, ibu/ bapak majelis taklim dan masyarakat umum, memanjatkan doa, lantunan shalawat dan dzikir bersama di Ponpes Nurul Qodir, Kampung Dungusari, Desa Wanakerta, Kec. Cibatu, Kab Garut, Prov. Jawa Barat.

Mereka berharap, dukungan rakyat kepada Ganjar Pranowo sebagai Presiden pada 2024 mendatang mendapat berkah. Selengkapnya dalam video ini

Artikel terkait: https://www.suara.com/news/2022/07/19/105455/dinilai-peduli-terhadap-pesantren-ganjar-dapat-dukungan-dari-santri-dan-ulama-ponpes-nurul-qodir?page=1

#ganjarpranowo #pesantren
Voice Over/Video Editor: Damar/Dyo Rizky
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form