JAMBI, KOMPAS.TV - Massa yang tergabung dalam aliansi masyarakat anti-maksiat atau amanat berunjuk rasa di Tugu Keris dan Kantor DPRD Kota Jambi.
Mereka menolak keberadaan holywings di Jambi.
Baca Juga Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan Temukan Aliran Dana ACT ke Anggota Al-Qaeda di https://www.kompas.tv/article/306602/pusat-pelaporan-dan-analisis-transaksi-keuangan-temukan-aliran-dana-act-ke-anggota-al-qaeda
Unjuk rasa digelar, karena massa mendapat kabar holywings akan membuka cabang di Kota Jambi.
Massa meminta pemerintah Kota Jambi tidak memberi izin pendirian holywings, serta menindak bar dan tempat hiburan malam yang melanggar aturan.
Baca Juga Tak Bisa Naik, Penumpang Kapal di Pelabuhan Ahmad Yani Ternate Nyaris Adu Jotos di https://www.kompas.tv/article/306588/tak-bisa-naik-penumpang-kapal-di-pelabuhan-ahmad-yani-ternate-nyaris-adu-jotos
_____
Jangan lewatkan live streaming kompas tv 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di indonesia. yuk, subscribe channel youtube kompas tv!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari kompas tv. sahabat kompas tv juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/306605/tolak-keberadaan-holywings-puluhan-demonstran-unjuk-rasa-di-tugu-keris-kota-jambi