Viral Safa Serius Minta Maaf di Space, Suara Sendawa Bikin Gagal Fokus

Suaradotcom 2022-05-23

Views 773

Viral Safa Serius Minta Maaf di Space, Suara Sendawa Bikin Gagal Fokus

Lini masa media sosial Twitter baru-baru ramai mengenai "Safa Space", sebuah ruang berbicara virtual yang dibuat oleh para penggemar NCT untuk melabrak sosok warganet bernama Safa.

Safa dinilai oleh para NCTZEN (sebutan penggemar setia NCT) telah mencuit sebuah unggahan yang menghina personil grup idola tersebut. Sosok Safa pun dilabrak habis-habisan dalam Space di Twitter oleh fans NCTZEN lain yang tidak terima.

Setelah digeruduk oleh para NCTZEN, Safa akhirnya melayangkan permohonan maaf lantaran kewalahan dengan jumlah penggemar NCT yang semua memojokkan dirinya.

Link Selengkapnya: https://www.suara.com/news/2022/05/19/165216/viral-safa-serius-minta-maaf-di-space-suara-sendawa-bikin-gagal-fokus

#nct #space #virtual

VO/Video Editor: Anistya/Damar
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form