Cara Audy Item Batasi Anak Bermain Gadget

medcom.id 2022-02-19

Views 1K

Dunia teknologi saat ini memang sedang berkembang pesat. Tak menampik membuat gadget menjadi bagian tak terpisahkan bagi masyarakat. Bahkan saat ini sudah menjamur hingga ke anak-anak baik untuk keperluan sekolah, bermain sampai ke dunia sosial media. Meskipun memiliki dampak positif, penggunaan gadget bagi anak tidak boleh sembarangan dan tetap perlu mendapatkan pendampingan orang tua. Sebab ada dampak negatif jika anak terlalu dini terpapar dan sampai kecanduan gadget. Dalam mendidik anak agar tidak kecanduan dengan gadget dan sosial media, Audy Item memiliki cara tersendiri untuk membatasi hal tersebut. Ia hanya menjatah hari Sabtu dan Minggu untuk anak-anaknya bermain gadget. Hal itu perlu dilakukan agar anak bisa membedakan dan memprioritaskan waktunya.



Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke [email protected].
Cara Audy Item Batasi Anak Bermain Gadget

Share This Video


Download

  
Report form