SAMARINDA, KOMPAS.TV - Di halaman GOR Segiri Samarinda, Kalimantan Timur, Pemerintah Kota Samarinda mengadakan Street Food Festival.
Festival ini menghadirkan berbagai macam menun jajanan, termasuk jajanan tradisonal.
Kerupuk mihun, ini jajanan ini terbuat dari mihun yang dikukus dan dinikmati bersama kerupuk serta ditambahkan kecap dan sambal.
Selain makanan, ada pula minuman tradisonal yang dijual dalam festival ini yaitu es dawet.
Para pengunjung mengaku senang dengan adanya festival makanan dan minuman tradisional ini.
Baca Juga Berbeda Dari yang Lain, Kuliner Bakso Daun Semanggi Buatan Para Ibu Komunitas Kampung Semanggi! di https://www.kompas.tv/article/262176/berbeda-dari-yang-lain-kuliner-bakso-daun-semanggi-buatan-para-ibu-komunitas-kampung-semanggi
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/263085/pemkot-samarinda-gelar-street-food-festival-suguhkan-berbagai-jajanan-tradisional