Pernyataan Edy tentang rasisme dilaporkan ke kepolisian. Namun konsekuensi yang dihadapi Edy tidak berhenti sampai di situ, sebab tokoh adat suku Dayak di Kalimantan ikut turun tangan dan mengancam akan mengambil tindakan tegas.
Link Terkait: https://www.suara.com/news/2022/01/24/151030/sampai-ancam-kirim-mandau-terbang-tokoh-adat-dayak-minta-edy-mulyadi-ditangkap-usai-diduga-hina-kalimantan?page=all