Seorang pawang hujan asal Lombok melaporkan sejumlah akun media sosial yang menyalahkan dirinya saat turun hujan di gelaran WSBK di Sirkuit Mandalika, Sabtu (20/11) kemarin. Damai Santoso, pawang hujan ini merasa keberatan karena warganet menyalahkan ketidakmampuannya membendung hujan yang mengakibatkan race pertama dan kedua ditunda oleh panitia penyelenggara.
Ia menegaskan hujan yang mengguyur Sirkuit Mandalika tidak ada kaitannya dengan dirinya. Ia hanya dikontrak untuk menjadi pawang hujan saat kedatangan Presiden Jokowi untuk meresmikan Sirkuit Mandalika.
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke
[email protected].
Dituding Gagal Cegah Hujan saat WSBK Mandalika, Pawang Hujan ini Lapor Polisi