Bom Mobil Meledak Memakan Korban Jiwa di Depan RS Liverpool

VIVA.co.id 2021-11-15

Views 79.6K

VIVA – Sebuah mobil meledak di depan rumah sakit wanita di Liverpool, Inggris, pada Minggu pagi, 15 November 2021. Akibat ledakan itu satu orang tewas dan satu lainnya mengalami luka-luka. #Liverpool #VIVAnewsdaily


Share This Video


Download

  
Report form