PRESIDEN JOKOWI DISOMASI RATUSAN KOALISI GEGARA KRISIS TABUNG OKSIGEN

IDN Media 2021-10-31

Views 5.8K

Jakarta, IDN Times - Sebanyak 109 organisasi masyarakat sipil melayangkan somasi terbuka kepada Presiden Joko "Jokowi" Widodo, Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi, dan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin atas krisis oksigen yang terjadi.

Somasi dilayangkan karena kelangkaan tabung oksigen oksigen, naiknya harga tabung oksigen dan harga tabung dan pengisian kian tidak terkendali di saat dibutuhkan dalam masa pandemik.

Aliansi menilai, seiring melonjaknya angka korban akibat COVID-19, ditemukan beberapa kejanggalan kenaikan harga bahkan kelangkaan beberapa alat kesehatan salah satunya oksigen.

"Berdasarkan pemantauan aliansi, selama satu bulan terakhir masyarakat diresahkan dengan kenaikan harga oksigen dan peralatannya hingga 200-300 persen di pasaran," tulis somasi terbuka yang diterima IDN Times, Minggu (25/7/2021).
==================================================================
Download IDN App di sini, biar kamu selalu Up to Date
https://idn.onelink.me/VKUf/YTSSB
===================================================
Baca selengkapnya di sini:
https://www.idntimes.com/news/indonesia/dini-suciatiningrum/presiden-jokowi-disomasi-ratusan-koalisi-gegara-krisis-tabung-oksigen/3

===================================================
Subscribe: https://www.youtube.com/c/IDNTimes
===================================================

Temukan informasi menarik lainnya di:

https://idntimes.com
https://www.facebook.com/idntimes/
https://instagram.com/idntimes
https://twitter.com/idntimes

===================================================

Share This Video


Download

  
Report form