Petani Swadaya Aktor Kunci Perkebunan Sawit Berkelanjutan | Katadata Indonesia

Katadata Indonesia 2021-12-30

Views 9

Indonesia merupakan penghasil minyak kelapa sawit terbesar dunia dengan kapasitas produksi di atas 40 juta ton setiap tahunnya. Dari kapasitas produksi ini sebanyak 41 persen pengelolaan perkebunan sawit dikelola oleh petani secara swadaya.

Melihat besaran produksi dan cakupan luas perkebunan yang dikelola, membuat petani sawit memiliki posisi strategis dalam peta industri kelapa sawit tanah air. Terutama dalam program pengembangan minyak sawit sebagai bahan baku campuran biodisel.

Agenda ini pun berpotensi menyejahterakan petani sawit khususnya petani swadaya. Namun, syaratnya harus mampu menghasilkan produk sawit dengan kuantitas besar, kualitas baik, dan pengelolaan berkelanjutan.

Share This Video


Download

  
Report form