Bioskop Kembali Dibuka, Hanya Pengunjung Kategori Hijau yang Diizinkan Masuk

medcom.id 2021-09-14

Views 57

Ketua Umum APPBI Alphonzus Widjaja menyampaikan bahwa hanya pengunjung berkategori hijau atau sudah melakukan vaksinasi dua dosis yang diizinkan masuk ke dalam bioskop. Selain itu, makan dan minum atau kegiatan jual-beli makanan dan minuman di dalam bioskop juga dilarang. 


Bioskop Kembali Dibuka, Hanya Pengunjung Kategori Hijau yang Diizinkan Masuk

Share This Video


Download

  
Report form