TRIBUN-VIDEO.COM - Korps Marinir TNI AL terus gencar memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di wilayah kerja Pasmar 3, Komandan Pasmar 3 Brigjen TNI Mar Y. Rudy Sulistyanto, S.E. didampingi oleh Ketua Korcab Pasmar 3 Ny. Desy Y. Rudy Sulistyanto meninjau langsung serbuan vaksinasi kepada maasyarakat maritim yang digelar di Pulau Arar (Kampung Arar) Distrik Mayamuk Kabupaten Sorong, Papua Barat. Sabtu (28/08/2021).
BACA SELENGKAPNYA: http://www.tribunnews.com/video/view/256455/marinir-tni-al-gencar-memutus-mata-rantai-penyebaran-covid-19-sasar-pulau-arar-di-distrik-mayamuk
#TNIAL #Pasmar3 #KabupatenSorong #PapuaBarat