Sokongan dana yang melimpah membuat Paris Saint Germain leluasa untuk mendatangkan pemain incarannya. Sejumlah pemain didatangkan untuk menambah kekuatan PSG mengarungi kompetisi baru.
Setelah mendapatkan Sergio Ramos secara gratis dari Real Madrid dan Achraf Hakimi dari Inter Milan dengan Banderol Fantastis sebesar €60 juta. Datangnya pemain asal Maroko ini membuat dirinya masuk dalam pembelian kelima termahal klub dalam dua dekade terakhir.
Lalu,siapa saja pembelian termahal PSG sepanjang sejarah?
--------------
Penulis Naskah : Febry Rachadi
Video Editor: Fani G.