Detik-detik Trigana Air Tergelincir di Bandara Halim Perdanakusuma

medcom.id 2021-03-20

Views 2

Pesawat Trigana Air tergelincir di Bandara Halim Perdanakusuma saat melakukan pendaratan darurat. Pesawat Trigana Air PK-YSF keluar jalur lepas landas. Menurut informasi pilot ada mesin pesawat yang bermasalah. Peristiwa ini terjadi pada pukul 11.26 WIB.



Adapun rute pesawat tersebut yaitu Makassar-Jakarta. Tak ada korban jiwa dalam peristiwa ini karena jenis pesawat tersebut pengangkut barang.
Detik-detik Trigana Air Tergelincir di Bandara Halim Perdanakusuma

Share This Video


Download

  
Report form