Perempuan Ini Raup Rp 43 Juta hanya dari Live Streaming Tidur 5 Jam

Suaradotcom 2021-03-03

Views 13

Cara mencari duit puluhan juta seorang wanita dari Taiwan bernama Wang Yiming sungguh unik. Pasalnya, ia berhasil meraup uang dari siaran langsung dirinya saat tidur. Ia tak melakukan apapun selama 5 jam namun siarannya ditonton oleh 11.200 orang.

Link Terkait:
https://www.suara.com/news/2021/03/02/161246/siaran-live-5-jam-tidur-wanita-in-ikantongi-uang-puluhan-juta

Wang hanya menyiarkan dirinya saat tidur siang dari jam 5 sore hingga jam 10 malam. Ia memakai penutup mata dan rambutnya dibiarkan tergerai di atas bantal. Total pemasukannya mencapai USD 3 ribu yang setara dengan Rp 43 juta. Angka ini dikumpulkan dari pendapatan iklan dan donasi penonton Twitch.

#WangYiming #Live #Tidur

Video Editor: Yulita Futty
==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram: https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter:  https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form