Bayi Kembar Siam Asal Turki Sukses Jalani Operasi di Inggris

Suaradotcom 2020-06-12

Views 3

Bayi kembar siam asal Turki berhasil menjalani operasi pemisahan di sebuah rumah sakit anak di Inggris dan siap kembali ke kampung halaman.

Bayi bernama Yigit dan Derman akan kembali ke Turki setelah menjalani operasi pemisahan dan penyembuhan selama enam bulan di London. (Anadolu Agency)

Share This Video


Download

  
Report form