Polda Jambi Ciptakan Lagu 'Lawan Corona'

Metrotvnews.com 2020-04-07

Views 48

Di tengah pandemi covid-19, beragam cara dilakukan aparat untuk memberikan semangat serta mengedukasi masyarakat tentang bahaya virus corona. Anggota Polda Jambi membuat grup band dan menciptakan lagu bertajuk 'Lawan Corona'. 


Polda Jambi Ciptakan Lagu 'Lawan Corona'

Share This Video


Download

  
Report form