Memastikan Pasien Covid-19 Dibiayai Negara

Metrotvnews.com 2020-03-16

Views 43

Pemerintah menanggung semua biaya perawatan pasien kasus virus corona di Indonesia. Pembiayaan juga dalam semua bentuk kategori Orang Dalam Pemantauan (ODP), Pasien Dalam Pengawasan (PDP), dan pasien positif tertular. Hal ini tercantum dalam putusan Menteri Kesehatan no HK.01.07 tahun 2020.
Memastikan Pasien Covid-19 Dibiayai Negara

Share This Video


Download

  
Report form