Imbas Corona, Gelaran Formula E di Jakarta Ditunda

VIVA.co.id 2020-03-11

Views 3

VIVA – Pemprov DKI secara resmi menunda rencana menggelar balapan mobil listrik internasional Formula E di area Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Juni nanti. Hal itu diketahui dari surat yang dikirimkan Gubernur DKI Jakarta, Anies Rasyid Baswedan, ke penyelenggara ajang balapan yang sebelumnya akan digelar pada 6 Juni 2020 itu.


Share This Video


Download

  
Report form