Nilai Impor dari Tiongkok ke RI Turun 51% Akibat Corona

Metrotvnews.com 2020-03-04

Views 13

Direktorat Bea dan Cukai mencatat, nilai impor Indonesia dari Tiongkok turun 51?lam kurun waktu satu bulan terakhir. Tidak hanya Tiongkok, sejumlah mitra dagang Indonesia seperti Jepang dan Korea Selatan juga mengalami penurunan impor akibat merebaknya wabah virus corona.
Nilai Impor dari Tiongkok ke RI Turun 51% Akibat Corona

Share This Video


Download

  
Report form