Pencegahan Virus Corona Masuk Indonesia

Metrotvnews.com 2020-02-12

Views 42

Presiden Joko Widodo mengapresiasi sejumlah kementerian terutama Kemenkes untuk antisipasi penyebaran wabah virus corona masuk ke Indonesia. Presiden juga meminta ke sejumlah kementerian dan lembaga untuk bersama-sama bekerja mengatisipasi imbas buruk dari virus corona terhadap ekonomi republik Indoinesia. 
Pencegahan Virus Corona Masuk Indonesia

Share This Video


Download

  
Report form