Cerita Rachel Honderich, 'Membawa' Coldplay ke Istora Senayan

Suaradotcom 2020-01-17

Views 4K

Artikel Selengkapnya:

Setiap pebulutangkis pasti memiliki kebiasaan tersendiri sebelum bertanding. Ada yang mencoba santai dengan melakukan beberapa peregangan, ada pula yang khusuk berdoa untuk kelancaran laga.
Namun bagi seorang Rachel Honderich, pebulutangkis Kanada itu punya ritual khusus mendengarkan musik. Lebih spesifik, musik yang dia dengarkan tak pernah berganti, yakni tembang Viva La Vida milik grup band Coldplay.
Di Indonesia Masters 2020, Rachel pun turut 'membawa' Coldplay ke Istora Senayan. Selama pemanasan dan menunggu giliran bertanding, lagu yang rilis pada 2008 itu selalu mengiringinya dengan tujuan untuk membangkitkan semangat. Selengkapnya dalam video ini.

#RachelHonderich #Coldplay #IstoraSenayan

Video Editor: Andika Bagus
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form